ByTrendz.id - Berikut ini akan dibagikan inspirasi desain kamar tidur dengan tanaman indoor untuk memberikan tambahan udara di rumah minimalis.
Kamar tidur merupakan tempat istirahat terbaik dan berguna untuk memulihkan energi yang telah terkuras habis.
Oleh karena itu penataan kamar tidur tentunya harus memperhatikan kenyamanan dan memberikan kesan istirahat yang tenang.
Salah satu cara yang bisa dilakukan untuk membuat kamar tidur lebih nyaman adalah dengan dilakukan penataan asri.
Tanaman bisa menjadi salah satu komponen pokok yang bisa dimasukkan ke dalam tempat tidur kamu.
Selain memberikan kesan asri, fungsi tanaman indoor di kamar tidur adalah untuk memberi tambahan udara pada rumah minimalismu.
Tentunya kamu harus memperhatikan pilihan tanaman yang dipasang di dalam ruanganmu.
Tanaman yang dipasang di kamarmu harus masuk dalam kategori tumbuh-tumbuuan yang aman dan memanjakan mata.
Tanaman yang bermanfaat juga bisa menjadi poin plus yang perlu dilirik.
Beberapa tanaman yang bisa dipajang di kamar tidur milikmu di antaranya seperti berikut ini.
Lily, lidah mertua, spider plant, bamboo palm, lavender, bonsai, Aloe Vera, monstera, lucky bamboo dan banyak lagi lainnya.
Artikel Terkait
Desain Rumah Minimalis Aesthetic Hanya dengan Modal 80 Jutaan, Intip Interior dan Bangunannya
Desain Rumah Minimalis Modern Ukuran 7x12 Meter dengan 3 Kamar yang Aesthetic
Sangat Detail! Inspirasi Desain Rumah Minimalis Ala Jepang Paling Unik dengan Atap Kakefu
Aesthetic dan Nyaman! Inspirasi Desain Rumah Minimalis Ukuran 8x9 Meter dengan Fasilitas Lengkap
Inspirasi Desain Kamar Tidur Sempit Ukuran 2,2x2,4 Meter, Cocok untuk Hunian Rumah Minimalis
Inspirasi Desain Kamar Tidur Cantik untuk Rumah Minimalis, Bikin Istirahatmu Makin Nyaman
Inspirasi Desain Kamar Tidur Kecil Menghemat Ruang untuk Rumah Minimalis, Modern dan Nyaman